Perjanjian Kinerja Tahun 2022

Perjanjian Kinerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jepara Tahun 2022 Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada link berikut : Perjanjian kinerja DPUPR Tahun 2022

Web Dinas Terus Dikembangkan

Untuk meningkatkan kualitas updeting informasi Perangkat Daerah,  Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jepara mengirimkan 1 (satu) personil untuk mengikuti pelatihan web opd. Kehadiran Admin Website Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jepara diharapkan agar web dinas selalu update terkait informasi penting yang perlu di informasikan kepada masyarakat Read more…

Konsep pengembangan kota hijau

Peningkatan jumlah penduduk di kawasan perkotaan (urbanisasi) dan menurunnya kualitas lingkungan perkotaan membawa berbagai konsekuensi masalah di Indonesia, diantaranya peningkatan angka kemiskinan perkotaan, kemacetan lalu lintas, kenaikan permukaan air laut, pemenuhan kebutuhan infrastruktur yang belum merata, makin banyaknya lingkungan kumuh, dan banjir. Sejumlah permasalahan tersebut memberi kontribusi pada peningkatan efek Read more…